Warta Pramuka
Minggu, 9 November 2025
  • Home
  • Warta Pramuka
  • Warta Foto
  • Warta Video
  • Opini
  • Tautan
    • WOSM
    • SDGs
    • PRAMUKA.OR.ID
  • Radio
  • Scouts for SDGs
  • Kegiatan
    • Munas 2023
    • JOTA-JOTI
    • Rainas XII
    • KPN 2023
    • LT-V
    • Jamnas XI
No Result
View All Result
  • Home
  • Warta Pramuka
  • Warta Foto
  • Warta Video
  • Opini
  • Tautan
    • WOSM
    • SDGs
    • PRAMUKA.OR.ID
  • Radio
  • Scouts for SDGs
  • Kegiatan
    • Munas 2023
    • JOTA-JOTI
    • Rainas XII
    • KPN 2023
    • LT-V
    • Jamnas XI
No Result
View All Result
Warta Pramuka
No Result
View All Result

PNBK Salah Satu Wana Membangun Karakter Peserta Didik Berkebutuhan Khusus

pramuka.id
Minggu, 23 Okt 2022
/ Kwarnas
Telah dibaca 948 Kali
PNBK Salah Satu Wana Membangun Karakter Peserta Didik Berkebutuhan Khusus
Share on FacebookShare on Twitter

PRAMUKA.ID – Pendidikan karakter memiliki tujuan untuk mendidik para peserta didik agar menjadi pribadi religius, jujur, toleran, disiplin, bekerja keras, kreatif, mandiri, demokratis, rasa ingin tahu, semangat kebangsaan, cinta tanah air, menghargai prestasi, komunikatif, cinta damai, gemar membaca, peduli lingkungan, peduli sosial, dan bertanggung jawab.

Pramuka adalah salah satu kegiatan ekstrakurikuler yang bertujuan membangun karakter peserta didik tak terkecuali peserta didik berkebutuhan khusus, kata Plt. Direktur Pendidikan Masyarakat dan Pendidikan Khusus, Aswin Wihdiyanto, ST., M.A.

BACA JUGA

Test All Notif by Adm APP

test lagi ya ini berita kwarnasss

Menurut Kak Aswin Wihdiyanto, Pertemuan Nasional Pramuka Berkebutuhan Khusus tahun 2022 disingkat PNBK 2022 adalah salah satu wahana menumbuhkan dan membangun karakter peserta didik berkebutuhan khusus.

Ia menyampaikan sesuai dengan arah Kurikulum Merdeka dimana peserta didik mampu mendalami konsep dan menguatkan kompetensinya, maka pembelajaran kepramukaan adalah sebuah upaya keleluasaan untuk mengembangkan kebutuhan belajar dan minat peserta didik sebagai penguatan pencapaian profil pelajar pancasila.

Dengan semangat Kurikulum Merdeka ini sangat relevan dalam penyelenggaraan pembelajaran yang inkllusif. Inklusif tidak hanya tentang menerima peserta didik dengan kebutuhan khusus.Tetapi, inklusif artinya satuan pendidikan mampu menyelenggarakan iklim pembelajaran yang menerima dan menghargai perbedaan, baik perbedaan sosial, budaya, agama, dan suku bangsa. Pembelajaran yang menerima bagaimanapun fisik, agama, dan identitas para peserta didiknya, terangnya

Dalam panduan pelaksanaan PNBK, menyebutkan bahwa dalam kurikulum, inklusi dapat tercermin melalui penerapan profil pelajar Pancasila, misalnya dari dimensi kebinekaan global dan akhlak kepada sesama serta dari pembelajaran berbasis projek (project based learning).

Salah satu kegiatan Penerapan profil pelajar Pancasila adalah dengan mengadakan kegiatan Pertemuan Nasional Pramuka Berkebutuhan Khusus (PNPBK) yang merupakan bentuk penguatan pendidikan karakter melalui kegiatan ekstrakurikuler Kepramukaan sesuai dengan perkembangan dan dinamika saat ini./

PNBK Tahun 2022 akan berlangsung tanggal 25-29 Oktober 2022 di Hotel Royal Safari Garden Puncak, Bogor, Jawa Barat.

Sementara tujuan dilaksanakannya kegiatan PNPBK Tahun 2022 bagi PBK adalah:

  1. Memberikan pendidikan karakter kepada peserta PNPBK Tahun 2022 sebagai bekal hidup bagi dirinya sendiri, keluarga dan masyarakat.
  2. Menumbuhkan nilai positif dalam interaksi secara inklusi antara PBK dan Peserta Didik Reguler (PDR)
  3. Mengembangkan bakat, minat, dan potensi melalui pengalaman proses pembelajaran bermakna.
  4. Meningkatkan pengetahuan, keterampilan dan kepedulian agar menjadi generasi yang mencerminkan Profil Pelajar Pancasila.

Semoga kegiatan PNPBK tahun 2022 dapat terlaksana dengan baik dan terarah, efektif dan efisien serta seluruh peserta dapat berperan aktif, kreatif, dan inovati.

***

Pewarta: Saiko Damai

 

 

Kata Kunci: BoborJawa BaratPNBKPramuka Berkebutuhan Khusus
Sebelumnya

Gubernur Sumbar Mahyeldi Terima Penghargaan dari Pengakap Negeri Sabah, Malaysia

Sesudahnya

Gebyar Pramuka Ma’arif Banyumas Ramaikan Peringatan Hari Santri

Warta Terkait

Kwarnas

Test All Notif by Adm APP

Kwarnas

test lagi ya ini berita kwarnasss

Kwarnas

TEST LCOALHIT SUMBER BERITA 22

Kwarnas

TEST LCOALHIT SUMBER BERITA

Kwarnas

GUDEP BUAT 2 baru dari local baru 2 000000

Kwarnas

GUDEP BUAT 2 baru dari local baru 2

Next Post
Gebyar Pramuka Ma’arif Banyumas Ramaikan Peringatan Hari Santri

Gebyar Pramuka Ma'arif Banyumas Ramaikan Peringatan Hari Santri

Selamat Jalan Kak Nurman

Selamat Jalan Kak Nurman

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

WartaTerbaru

Wapres: Hari Pramuka Momentum Siapkan Generasi Transformatif yang Unggul

Upacara Peringatan !

Pramuka Sejati KPDK

Penyerahan Panji Gerakan Pendidikan Kepanduan Praja Muda Karana: Tanda Eksistensi 63 Tahun Gerakan Pramuka

Pentas Seni Meriahkan Api Unggun Penerimaan Tamu Ambalan Pangeran Diponegoro dan RA Kartini

Opini Kakak

Musda Kwarda DKI: Ajang Silaturahim Semangat Kemajuan
Opini

Musda Kwarda DKI: Ajang Silaturahim Semangat Kemajuan

Garuda Muda Membuktikan, Jajaran Kwartir Gerakan Pramuka Perlu Regenerasi
Opini

Garuda Muda Membuktikan, Jajaran Kwartir Gerakan Pramuka Perlu Regenerasi

Dua Sahabat Pramuka Yang Jumpa Lagi Setelah 57 Tahun
Opini

Dua Sahabat Pramuka Yang Jumpa Lagi Setelah 57 Tahun

Pramuka Harus Tetap Eksis Sampai Kapanpun
Opini

Pramuka Harus Tetap Eksis Sampai Kapanpun

Warta Pramuka

PRAMUKA.ID merupakan laman khusus Warta Gerakan Pramuka yang dikelola oleh Kwartir Nasional untuk mempublikasikan informasi dari seluruh anggota Gerakan Pramuka. #SetiapPramukaAdalahPewarta

  • Kebijakan Privasi
  • Warta Pramuka

© 2024 Warta Gerakan Pramuka

No Result
View All Result
  • Home
  • Warta Pramuka
  • Warta Foto
  • Warta Video
  • Opini
  • Tautan
    • WOSM
    • SDGs
    • PRAMUKA.OR.ID
  • Radio
  • Scouts for SDGs
  • Kegiatan
    • Munas 2023
    • JOTA-JOTI
    • Rainas XII
    • KPN 2023
    • LT-V
    • Jamnas XI

© 2024 Warta Gerakan Pramuka