Warta Pramuka
Sabtu, 8 November 2025
  • Home
  • Warta Pramuka
  • Warta Foto
  • Warta Video
  • Opini
  • Tautan
    • WOSM
    • SDGs
    • PRAMUKA.OR.ID
  • Radio
  • Scouts for SDGs
  • Kegiatan
    • Munas 2023
    • JOTA-JOTI
    • Rainas XII
    • KPN 2023
    • LT-V
    • Jamnas XI
No Result
View All Result
  • Home
  • Warta Pramuka
  • Warta Foto
  • Warta Video
  • Opini
  • Tautan
    • WOSM
    • SDGs
    • PRAMUKA.OR.ID
  • Radio
  • Scouts for SDGs
  • Kegiatan
    • Munas 2023
    • JOTA-JOTI
    • Rainas XII
    • KPN 2023
    • LT-V
    • Jamnas XI
No Result
View All Result
Warta Pramuka
No Result
View All Result

Kwarran Ciawi Kirim 6 Orang Pembina Pramuka Ikuti KML

pramuka.id
Jumat, 01 Mar 2024
/ Kwarran
Telah dibaca 1843 Kali
Kwarran Ciawi Kirim 6 Orang Pembina Pramuka Ikuti KML
Share on FacebookShare on Twitter

PRAMUKA.ID – Dinas Pendidikan Kabupaten Bogor bekerjasama dengan Pusat Pendidikan dan Pelatihan Cabang (Pusdiklatcab) Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Bogor menyelenggarakan kegiatan Kursus Pembina Pramuka Mahir Tingkal Lanjutan (KML) Golongan Siaga bagi Pembina Pramuka di Gugus depan Sekolah Dasar (SD) se-Kabupaten Bogor.

KML dilaksanakan dua Sesi yaitu Sesi 1 tanggal 1-3 Februari 2024 dan Sesi 2 tanggal 19-21 Februari 2024 bertempat di Hotel Grand Pesona Kecamatan Caringin, Bogor.

BACA JUGA

Kwartir Ranting Toroh Gelar Pesta Siaga

Kwartir Ranting Toroh Gelar Pesta Siaga

Kwarran Godong Gelar Kegiatan Pesta Siaga

Kwarran Godong Gelar Kegiatan Pesta Siaga

Kwartir Ranting Gerakan Pramuka Ciawi mengikutsertakan 6 orang Pembina Pramuka dari Gudep yang berpangkalan di SD sebagai peserta. Ke-enam Pembina tersebut adalah Kak Hoerulmudin, S.Pd (Gudep SDN Pajajaran 02), Kak Lutfi Albi, S.Pd (Gudep SDN Jambuluwuk 02), Kak Neneng Hasanah, S.Pd (Gudep SDN Cibedug 03), Kak Tuti Aswati, S.Pd (Gudep SDN Ciawi 02), Kak Selvi Legyana Aes, S.Pd (Gudep SDN Telukpinang 03) dan Kak Risma Dwiyanti, S.Pd (Gudep SDN Ciawi 02).

Kak Tuti Supriyati selaku Waka Kwartir Ranting Ciawi Bidang Binawasa mengatakan, bahwa kegiatan KML ini bertujuan untuk memberikan bekal pengetahuan lanjutan dan pengalaman praktis Pembina Pramuka khsusunya dalam satuan Pramuka Siaga.


Menurutnya, kegiatan KML menjadi bagian penting bagi pembina Pramuka khususnya tingkat mahir lanjutan. Tidak hanya untuk memperoleh ilmu, namun juga sebagai syarat wajib menjadi Pembina Pramuka.

Salah seorang peserta, Kak Khoerulmudin (Pembina Pramuka dari Kwarran Ciawi) menyebutkan kegiatan KML yang dilaksanakan oleh Dinas Pendidikan sangat membantu sekali untuk pembina-pembina khususnya peserta KML yang sudah ikut serta dalam kegiatan KML tersebut.

Banyak sekali ilmu, pengalaman yang didapat dari mulai mengawali melatih siaga, administrasi, cara membuat prodik sesuai tingkatan, cara membuat maket juga mendapatkan pengalaman penting bagaimana melaksanakan persari yang baik dan sesuai aturan,” ungkap Kak Khoerulmudin yang menjadi salah satu peserta terbaik dalam kegiatan KML Golongan Siaga ini.

Sementara Kak Kholili Abdullah selaku Pelatih dalam kegiatan KML tersbut mengapresiasi program Dinas Pendidikan yang memfasilitasi para Pembina Pramuka untuk mengikuti KML.

“Jika program ini bisa menyentuh minimal satu orang saja setiap SD, insyaAllah akan menjadi pemicu peningkatan kualitas Pembinaan Pramuka di Kabupaten Bogor, pungkas Kak Kholili.

***

Pewarta: Adm/MR

Editor: PusinfoKN/sd.

Kata Kunci: KMLKursus Pembina Pramuka Mahir Tingkat Lanjutankwarcab bogorkwarran ciawi
Sebelumnya

KMD dan KML Jakpus: Tidak Ada Lagi Pembina Pramuka Yang Tidak Paham Cara Membina

Sesudahnya

Pesta Siaga di Kwarran Karangrayung Digelar Meriah

Warta Terkait

Kwartir Ranting Toroh Gelar Pesta Siaga
Kwarran

Kwartir Ranting Toroh Gelar Pesta Siaga

Kwarran Godong Gelar Kegiatan Pesta Siaga
Kwarran

Kwarran Godong Gelar Kegiatan Pesta Siaga

Kwarran Wirosari Gelar Pesta Siaga Dalam Suasana Gembira
Kwarran

Kwarran Wirosari Gelar Pesta Siaga Dalam Suasana Gembira

Pesta Siaga Kwarran Penawangan 2024 Berlangsung Meriah
Kwarran

Pesta Siaga Kwarran Penawangan 2024 Berlangsung Meriah

Pos Pam Caringin Dikunjungi Tim Monitoring Kwarcab Bogor
Kwarran

Pos Pam Caringin Dikunjungi Tim Monitoring Kwarcab Bogor

Kwarran Karangreja Gelar Ramadhan Tangguh
Kwarran

Kwarran Karangreja Gelar Ramadhan Tangguh

Next Post
Pesta Siaga di Kwarran Karangrayung Digelar Meriah

Pesta Siaga di Kwarran Karangrayung Digelar Meriah

Gudep Pangkalan SDN Jambuluwuk 01 Gelar Latihan Rutin

Gudep Pangkalan SDN Jambuluwuk 01 Gelar Latihan Rutin

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

WartaTerbaru

Wapres: Hari Pramuka Momentum Siapkan Generasi Transformatif yang Unggul

Upacara Peringatan !

Pramuka Sejati KPDK

Penyerahan Panji Gerakan Pendidikan Kepanduan Praja Muda Karana: Tanda Eksistensi 63 Tahun Gerakan Pramuka

Pentas Seni Meriahkan Api Unggun Penerimaan Tamu Ambalan Pangeran Diponegoro dan RA Kartini

Opini Kakak

Musda Kwarda DKI: Ajang Silaturahim Semangat Kemajuan
Opini

Musda Kwarda DKI: Ajang Silaturahim Semangat Kemajuan

Garuda Muda Membuktikan, Jajaran Kwartir Gerakan Pramuka Perlu Regenerasi
Opini

Garuda Muda Membuktikan, Jajaran Kwartir Gerakan Pramuka Perlu Regenerasi

Dua Sahabat Pramuka Yang Jumpa Lagi Setelah 57 Tahun
Opini

Dua Sahabat Pramuka Yang Jumpa Lagi Setelah 57 Tahun

Pramuka Harus Tetap Eksis Sampai Kapanpun
Opini

Pramuka Harus Tetap Eksis Sampai Kapanpun

Warta Pramuka

PRAMUKA.ID merupakan laman khusus Warta Gerakan Pramuka yang dikelola oleh Kwartir Nasional untuk mempublikasikan informasi dari seluruh anggota Gerakan Pramuka. #SetiapPramukaAdalahPewarta

  • Kebijakan Privasi
  • Warta Pramuka

© 2024 Warta Gerakan Pramuka

No Result
View All Result
  • Home
  • Warta Pramuka
  • Warta Foto
  • Warta Video
  • Opini
  • Tautan
    • WOSM
    • SDGs
    • PRAMUKA.OR.ID
  • Radio
  • Scouts for SDGs
  • Kegiatan
    • Munas 2023
    • JOTA-JOTI
    • Rainas XII
    • KPN 2023
    • LT-V
    • Jamnas XI

© 2024 Warta Gerakan Pramuka