Warta Pramuka
Sabtu, 8 November 2025
  • Home
  • Warta Pramuka
  • Warta Foto
  • Warta Video
  • Opini
  • Tautan
    • WOSM
    • SDGs
    • PRAMUKA.OR.ID
  • Radio
  • Scouts for SDGs
  • Kegiatan
    • Munas 2023
    • JOTA-JOTI
    • Rainas XII
    • KPN 2023
    • LT-V
    • Jamnas XI
No Result
View All Result
  • Home
  • Warta Pramuka
  • Warta Foto
  • Warta Video
  • Opini
  • Tautan
    • WOSM
    • SDGs
    • PRAMUKA.OR.ID
  • Radio
  • Scouts for SDGs
  • Kegiatan
    • Munas 2023
    • JOTA-JOTI
    • Rainas XII
    • KPN 2023
    • LT-V
    • Jamnas XI
No Result
View All Result
Warta Pramuka
No Result
View All Result

Praktik Terbaik di SMK Muhammadiyah 1 Genteng, Hizbul Wathan dan Pramuka Hidup Berdampingan

Oleh: Mohamad Arif Fajartono, SST, M.Med.Kom

pramuka.id
Minggu, 11 Feb 2024
/ Opini
Telah dibaca 2744 Kali
Praktik Terbaik di SMK Muhammadiyah 1 Genteng, Hizbul Wathan dan Pramuka Hidup Berdampingan
Share on FacebookShare on Twitter

PRAMUKA.ID – Gerakan Kepanduan Hizbul Wathan (HW) merupakan organisasi kepanduan yang populer di sekolah-sekolah Muhammadiyah, Qabilah HW menjadi pilihan utama bagi para siswa.

Namun, di SMK Muhammadiyah 1 Genteng, Banyuwangi, terdapat sebuah fenomena menarik: siswa yang memilih Pramuka tetap difasilitasi dalam wadah gugus depan.

Praktik terbaik ini patut diapresiasi. Di SMK Muhammadiyah 1 Genteng menunjukkan komitmennya dalam menyediakan wadah bagi para siswa yang ingin mengembangkan minat dan bakat mereka di bidang Kepanduan Praja Muda Karana.

BACA JUGA

Musda Kwarda DKI: Ajang Silaturahim Semangat Kemajuan

Musda Kwarda DKI: Ajang Silaturahim Semangat Kemajuan

Garuda Muda Membuktikan, Jajaran Kwartir Gerakan Pramuka Perlu Regenerasi

Garuda Muda Membuktikan, Jajaran Kwartir Gerakan Pramuka Perlu Regenerasi

Penulis berkesempatan memandu diskusi di Gugus depan 18.313 – 18.314 berpangkalan di SMK Muhammadiyah 1 Genteng pada 9 Februari 2024.

Diskusi bertema “Membongkar Misteri Sejarah Kepanduan: Menemukan Jati Diri Pramuka di Indonesia” ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada para anggota Pramuka tentang sejarah kepanduan dan peran mereka dalam organisasi ini.

Materi diskusi bersumber dari website resmi Kwartir Nasional Gerakan Pramuka (pramuka.or.id), yang memuat informasi tentang sejarah kepanduan dunia dan Indonesia.

Dengan memahami sejarah, diharapkan para anggota dapat memahami fenomena yang terjadi saat ini dan menemukan jati diri mereka sebagai anggota Pramuka.

Penulis juga menekankan pentingnya toleransi dan fastabiqul khairat (berlomba-lomba dalam kebaikan) antara Gugus depan Pramuka dengan Qabilah HW. Apalagi ide World Organization of the Scout Movement (WOSM) ingin menciptakan dunia yang lebih baik dengan persaudaraan.

Fenomena di SMK Muhammadiyah 1 Genteng menunjukkan bahwa perbedaan bukan halangan untuk bersaudara. Toleransi antara HW dan Pramuka patut dicontoh oleh sekolah-sekolah lain agar generasi muda Indonesia dapat tumbuh menjadi insan yang berkarakter dan berakhlak mulia.

***
Tentang Penulis:
Mohamad Arif Fajartono, SST, M.Med.Kom adalah Pelatih pada Pusdiklatcab Banyuwangi

Kata Kunci: Kwarcab BanyuwangiQabilah HWSMK Muhammadiyah 1 Genteng
Sebelumnya

Pramuka Ranting Brati Bantu Bersihkan Bekas Banjir

Sesudahnya

Gudep Pangkalan SMA Ma’arif Karangmoncol Gelar Latihan Rovers Adventure

Warta Terkait

Musda Kwarda DKI: Ajang Silaturahim Semangat Kemajuan
Opini

Musda Kwarda DKI: Ajang Silaturahim Semangat Kemajuan

Garuda Muda Membuktikan, Jajaran Kwartir Gerakan Pramuka Perlu Regenerasi
Opini

Garuda Muda Membuktikan, Jajaran Kwartir Gerakan Pramuka Perlu Regenerasi

Dua Sahabat Pramuka Yang Jumpa Lagi Setelah 57 Tahun
Opini

Dua Sahabat Pramuka Yang Jumpa Lagi Setelah 57 Tahun

Pramuka Harus Tetap Eksis Sampai Kapanpun
Opini

Pramuka Harus Tetap Eksis Sampai Kapanpun

Kembali ke Fitrah: Pramuka Sebagai Pilihan, Bukan Kewajiban
Opini

Kembali ke Fitrah: Pramuka Sebagai Pilihan, Bukan Kewajiban

“No Viral, No Work” – Sebuah Kajian Pramuka Melek Publikasi di Dunia Digital yang Menggila
Opini

“No Viral, No Work” – Sebuah Kajian Pramuka Melek Publikasi di Dunia Digital yang Menggila

Next Post
Gudep Pangkalan SMA Ma’arif Karangmoncol Gelar Latihan Rovers Adventure

Gudep Pangkalan SMA Ma’arif Karangmoncol Gelar Latihan Rovers Adventure

Gudep Pangkalan SMP I Tumpaan Sukses Gelar Perkemahan Penggalang

Gudep Pangkalan SMP I Tumpaan Sukses Gelar Perkemahan Penggalang

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

WartaTerbaru

Wapres: Hari Pramuka Momentum Siapkan Generasi Transformatif yang Unggul

Upacara Peringatan !

Pramuka Sejati KPDK

Penyerahan Panji Gerakan Pendidikan Kepanduan Praja Muda Karana: Tanda Eksistensi 63 Tahun Gerakan Pramuka

Pentas Seni Meriahkan Api Unggun Penerimaan Tamu Ambalan Pangeran Diponegoro dan RA Kartini

Opini Kakak

Musda Kwarda DKI: Ajang Silaturahim Semangat Kemajuan
Opini

Musda Kwarda DKI: Ajang Silaturahim Semangat Kemajuan

Garuda Muda Membuktikan, Jajaran Kwartir Gerakan Pramuka Perlu Regenerasi
Opini

Garuda Muda Membuktikan, Jajaran Kwartir Gerakan Pramuka Perlu Regenerasi

Dua Sahabat Pramuka Yang Jumpa Lagi Setelah 57 Tahun
Opini

Dua Sahabat Pramuka Yang Jumpa Lagi Setelah 57 Tahun

Pramuka Harus Tetap Eksis Sampai Kapanpun
Opini

Pramuka Harus Tetap Eksis Sampai Kapanpun

Warta Pramuka

PRAMUKA.ID merupakan laman khusus Warta Gerakan Pramuka yang dikelola oleh Kwartir Nasional untuk mempublikasikan informasi dari seluruh anggota Gerakan Pramuka. #SetiapPramukaAdalahPewarta

  • Kebijakan Privasi
  • Warta Pramuka

© 2024 Warta Gerakan Pramuka

No Result
View All Result
  • Home
  • Warta Pramuka
  • Warta Foto
  • Warta Video
  • Opini
  • Tautan
    • WOSM
    • SDGs
    • PRAMUKA.OR.ID
  • Radio
  • Scouts for SDGs
  • Kegiatan
    • Munas 2023
    • JOTA-JOTI
    • Rainas XII
    • KPN 2023
    • LT-V
    • Jamnas XI

© 2024 Warta Gerakan Pramuka